Info BAPETEN
- Hasil Akhir Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Badan Pengawas Tenaga Nuklir Tahun 2024
- Pengumuman Seleksi Terbuka Pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Badan Pengawas Tenaga Nuklir
- Laporan Kesiapsiagaan Nuklir 2023
- Pengumuman Pendaftaran Pelatihan Tenaga Ahli Pengawasan Ketenaganukliran (PNBP) Tahun 2024
- Dokumen Tahapan Pengadaan Barang dan Jasa Paket Tertinggi di Badan Pengawas Tenaga Nuklir Tahun 2024
Berita BAPETEN
Pelatihan Teknis “Presentation Skills”
14 Maret 2022 | Berita BAPETEN
Dalam memberikan informasi terkait pengawasan pemanfaatan tenaga nuklir di Indonesia kepada khalayak, pegawai BAPETEN tentu juga memerlukan kemampuan presentasi yang baik agar masyarakat dapat memahami secara tepat dan jelas. Untuk mengasah dan meningkatkan kemampuan tersebut, BAPETEN menyelenggarakan “Pelatihan Teknis Presentation Skills”, yang dimulai pada Senin (14/03). Pelatihan yang diselenggarakan selama 4 (empat) ...
Baca selengkapnya
Penjajakan Atro Citra Bangsa Jogja Guna Pengembangan Lembaga Pelatihan Ketenaganukliran
10 Maret 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN melalui Kelompok Fungsi Jaminan Mutu Direktorat Keteknikan dan Kesiapsiagaan Nuklir (DKKN), melakukan penjajakan potensi penunjukan lembaga pelatihan baru lingkup Petugas Proteksi Radiasi (PPR) Medik dalam kegiatan pengembangan Lembaga Pelatihan Ketenaganukliran. Penjajakan dilakukan pada tanggal 9 -10 Maret 2022 terhadap Akademi Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi (ATRO) Citra Bangsa yang berlokasi di Jl ...
Baca selengkapnya
Penyegaran Petugas Proteksi Radiasi Medik Tingkat 2
10 Maret 2022 | Berita BAPETEN
Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DPFRZR) menyelenggarakan Penyegaran Petugas Proteksi Radiasi (PPR) bidang Medik Tingkat 2, yang dimulai pada Selasa (08/03) secara daring. Penyegaran PPR ini diikuti oleh 65 (enam puluh lima) PPR Medik Tingkat 2 dari berbagai instansi/rumah sakit pengguna Radiologi Diagnostik Intervensioanal di Indonesia. Penyegaran ini wajib bagi PPR ...
Baca selengkapnya
Penyelenggaraan Bimtek Penerapan Aplikasi SRIKANDI Sebagai Dukungan Persiapan Percepatan Implementasi SPBE
09 Maret 2022 | Berita BAPETEN
Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) melalui Bagian Protokol dan Tata Usaha Biro Organisasi dan Umum menyelenggarakan Bimbingan Teknis Penerapan Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI) yang merupakan Aplikasi Umum Kearsipan pada Rabu, 9 Maret 2022. Acara ini dihadiri oleh Kepala Biro Organisasi dan Umum beserta jajarannya di Kelompok Fungsi Organisasi dan ...
Baca selengkapnya
BAPETEN Gandeng IAEA Gelar Workshop Nasional Perpanjangan Izin Operasi dan Pengawasan Manajemen Penuaan Untuk Reaktor Non Daya
07 Maret 2022 | Berita BAPETEN
BAPETEN bekerja sama dengan International Atomic Energy Agency (IAEA) dalam kerangka TC Project INS 9028 menggelar “National Workshop on Operating License Renewal and Regulatory Oversight of Ageing Management of Research Reactors”, pada tanggal 7 s.d 11 Maret 2022 secara daring.
Baca selengkapnya