Pojok Pengawasan PLTN
- Strategi Akselerasi Pelayanan Perizinan Pembangunan dan Pengoperasian Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir
- Siaran Pers: BAPETEN Terbitkan Persetujuan Evaluasi Tapak PLTN di Pulau Kelasa, Kepulauan Bangka Belitung
- Laporan Evaluasi Keselamatan Persetujuan Evaluasi Tapak Thorcon 500
- BAPETEN Lakukan Verifikasi Lapangan Persetujuan Evaluasi Tapak PLTN di Pulau Kelasa, Kepulauan Bangka Belitung
- Prosedur Perizinan Reaktor Nuklir
Info BAPETEN
- Pengumuman Kepada Pemegang Izin Sumber Radiasi Pengion Tentang Cut off Balis 2.5 (Balis Perizinan)
- Pengumuman Tentang Daftar Peserta Alokasi Kebutuhan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu Di Lingkungan Badan Pengawas Tenaga Nuklir Tahun Anggaran 2025
- Hasil Penilaian Peserta Call For Candidate (CfC) Kepatuhan Pelaporan Dosis Pasien dan Penerapan Tingkat Panduan Diagnostik (TPD) Tahun 2025
- Pengumuman Proposal Diterima dalam SEKARPADI 2025
- Call For Papers Jurnal Pengawasan Tenaga Nuklir (JUPETEN)
Berita BAPETEN
Inspeksi Keselamatan Radiasi Bidang Kesehatan di Provinsi Kalimantan Timur
01 Juni 2024 | Berita BAPETEN
Dalam rangka memastikan dijalankannya seluruh aspek keselamatan oleh para pelaku usaha pemanfaatan sumber radiasi pengion (SRP) di bidang kesehatan, BAPETEN melalui Direktorat Inspeksi Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DIFRZR), menugaskan Tim Inspektur untuk melaksanakan tugas Inspeksi di Provinsi Kalimantan Timur pada 27 Mei – 1 Juni 2024.
Baca selengkapnya
Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024
01 Juni 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 2024 di Halaman Gedung A Kantor BAPETEN, Jakarta. Bertindak sebagai Pembina Upacara Plt. Kepala BAPETEN, Sugeng Sumbarjo dengan diikuti pejabat Eselon I, II dan segenap pegawai BAPETEN.
Baca selengkapnya
Verifikasi Lapangan Lembaga Pelatihan Poltek Nuklir BRIN Yogyakarta
31 Mei 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN melalui Direktorat Keteknikan dan Kesiapsiagaan Nuklir (DKKN) melaksanakan verifikasi lapangan Lembaga Pelatihan Ketenaganukliran ke Poltek Nuklir BRIN yang beralamat di Jl. Babarsari Yogyakarta. Kegiatan verifikasi dilaksanakan pada tanggal 29 sampai dengan 31 Mei 2024.
Baca selengkapnya
BAPETEN Hadir dalam Sosialisasi Dampak dan Manfaat PLTN di Pulau Gelasa
31 Mei 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN melakukan Sosialisasi Dampak dan Manfaat PLTN kepada masyarakat Desa Batu Beriga dan Nelayan se-Kecamatan Lubuk Besar, Bangka Tengah pada Jumat, 31 Mei 2024. Sosialisasi ini dilakukan sebagai tindak lanjut permohonan Kepala Desa Batu Beriga untuk memberikan penjelasan kepada masyarakat terkait adanya rencana pembangunan PLTN di Pulau Gelasa oleh PT. ThorCon Power ...
Baca selengkapnya
Audiensi BAPETEN dengan Bappelitbangda Bangka Tengah terkait PLTN
31 Mei 2024 | Berita BAPETEN
BAPETEN melakukan Audiensi dengan Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) Kabupaten Bangka Tengah pada Jumat, 31 Mei 2024. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka membahas adanya rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di Pulau Gelasa, Bangka Tengah.
Baca selengkapnya