Banner BAPETEN

Berita BAPETEN

BAPETEN Terima Kunjungan BPOM untuk Peningkatan Kapasitas Teknis Pengawasan Keamanan Pangan dari Radiasi Nuklida

29 Oktober 2025 | Berita BAPETEN

Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN) menerima kunjungan dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dalam rangka peningkatan kapasitas teknis pengawasan keamanan pangan terhadap paparan radiasi nuklida, khususnya Cesium-137. Kunjungan tersebut juga mencakup kegiatan observasi laboratorium pengujian cemaran radionuklida pada 29 Oktober 2025, di Gedung C BAPETEN, Jakarta.
Baca selengkapnya


Upacara Bendera Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025

28 Oktober 2025 | Berita BAPETEN

Setiap tanggal 28 Oktober kita selalu merayakan peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP). Peringatan tersebut mengingatkan bangsa Indonesia terhadap sejarah perjuangan seluruh elemen pemuda Indonesia yang telah menebar semangat menjaga jiwa patriotisme dan berhasil menyatukan visi kebangsaan, yang melahirkan sebuah komitmen kebangsaan yaitu bertumpah darah satu tanah air Indonesia, berbangsa satu bangsa ...
Baca selengkapnya


BAPETEN Lakukan Verifikasi Lapangan terkait Temuan Komoditas Cengkih Terkontaminasi Zat Radioaktif di Lampung

27 Oktober 2025 | Berita BAPETEN

Tim Satuan Tanggap Darurat (STD) BAPETEN melaksanakan verifikasi lapangan terkait temuan komoditas cengkih terkontaminasi zat radioaktif di wilayah Lampung. Kegiatan pertama dilakukan pada 8 hingga 11 Oktober 2025 dengan melakukan pemantauan lingkungan dan pengukuran paparan radiasi pada Gudang Pengepul Cengkih dan Kebun Cengkih di wilayah Kecamatan Kalianda, Kecamatan Penengahan dan Kabupaten Pesawaran Lampung.
Baca selengkapnya


Executive Meeting dan Anugerah BAPETEN 2025

27 Oktober 2025 | Berita BAPETEN

BAPETEN menyelenggarakan Executive Meeting dan Anugerah BAPETEN 2025 di Jakarta pada 27 Oktober 2025. Kegiatan ini mengusung tema Strategi Pengawasan Pembangunan PLTN dalam Rangka Menuju Net Zero Emission.
Baca selengkapnya


Sosialisasi Dampak Radiasi ke Masyarakat sekitar Kawasan Industri Modern Cikande

23 Oktober 2025 | Berita BAPETEN

BAPETEN bersama Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Serang melakukan Sosialiasi Dampak Radiasi ke Masyarakat di sekitar Kawasan Industri Modern Cikande pada Kamis, 23 Oktober 2025. Kegiatan yang dilakukan di Kampung Combrang ini bertujuan agar masyarakat bisa mendapatkan informasi yang jelas, terkait situasi wilayahnya serta dampak yang mungkin terjadi kepada mereka.
Baca selengkapnya


Tautan BAPETEN

mkananmenu_2024-02-26-145126.png
mkananmenu_2021-04-19-125003.png
mkananmenu_2021-04-19-125235.png
mkananmenu_2021-08-25-114254.png
mkananmenu_2024-03-25-135103.png
mkananmenu_2024-05-15-171035.jpeg

Feedback

GPR Kominfo

Memuat berita GPR Kominfo...

Video

Tautan Internasional