Info BAPETEN
Berita BAPETEN
PELATIHAN KEAMANAN SUMBER RADIOAKTIF GELOMBANG III TAHUN 2018
15 Agustus 2018 | Berita BAPETEN
Bertempat di Cisarua–Bogor, BAPETEN mengadakan Pelatihan Keamanan Sumber Radioaktif (PKSR) Gelombang III tahun 2018. Laporan penyelenggaraan Pelatihan disampaikan oleh Kepala Balai Pendidikan Pelatihan Lukman Hakim yang menyampaikan bahwa pelatihan ini diikuti oleh 28 peserta dari berbagai perusahaan/instansi industri dan medik di Indonesia. Pelatihan diselenggarakan mulai tanggal 14 ...
Baca selengkapnya
The 4th International Symposium on the Application of Nuclear Technology as a Key Element to Promote Competitive National Industrial Products : Energy, Health, Agriculture, Industry and Environment
14 Agustus 2018 | Berita BAPETEN
Simposium membahas tentang akan pentingnya Energi Nuklir dan Ilmu Science di masa sekarang dan masa yang akan datang dilaksanakan di Universitas Tanjungpura (Untan) Kalimatan Barat pada hari Selasa, 14 Agustus 2018. Turut hadir Kepala Badan Tenaga Nuklir Nasional, Anggota DPR Komisi VII RI, Rektor Universitas Tanjungpura, ...
Baca selengkapnya
BAPETEN Gelar Workhop Perijinan B@lis online dan OTSL
14 Agustus 2018 | Berita BAPETEN
Direktorat Perijinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif BAPETEN, menggelar workshop perizinan balis online dan on the spot licensing yang diadakan selama 2 (dua) hari tanggal 14 -15 Agustus 2018 yang dibuka oleh Deputi Bidang Perizinan dan Inspeksi Khoirul Huda. Turut hadir Direktur Perijinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif Zainal ...
Baca selengkapnya
Konsultasi Publik RUU Ketenaganukliran dengan Pemangku Kepentingan
14 Agustus 2018 | Berita BAPETEN
BAPETEN melalui Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DP2FRZR) menggelar Konsultasi Publik dengan pemangku kepentingan di Kota Pekanbaru, Kamis (9/8/2018), terkait dengan penyusunan perubahan Undang-undang No. 10 Tahun 1997 tentang Ketenaganukliran, dan Peraturan Pemerintah No. 33 Tahun 2007 tentang Keselamatan Radiasi Pengion dan Keamanan Sumber Radioaktif dan Rancangan ...
Baca selengkapnya
BAPETEN Tandatangani MoU dengan Univesitas Andalas Padang
13 Agustus 2018 | Berita BAPETEN
Sesuai UU no 10/1997, BAPETEN memiliki peran melakukan pengawasan pemanfaatan tenaga nuklir di Indonesia, guna menjamin keselamatan pekerja, masyarakat dan lingkungan dari bahaya radioaktif. Pengawasan BAPETEN dimaksud dilakukan melalui 3 fungsi yaitu mengembangkan peraturan, memberikan perijinan dan melakukan inspeksi kepatuhan terhadap peraturan.
Baca selengkapnya