Banner BAPETEN

Pojok Pengawasan Nuklir

Berita BAPETEN

FGD Penyusunan Naskah Urgensi Rancangan Revisi PP Nomor 61 Tahun 2013 tentang Pengelolaan Limbah Radioaktif

12 Agustus 2024 | Berita BAPETEN

BAPETEN melalui Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DP2FRZR) menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangkaian penyusunan Regulatory Impact Assessment (RIA) pada Senin, 12 Agustus 2024 di Jakarta. Kegiatan RIA ini merupakan rangkaian kegiatan dalam naskah urgensi revisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 61 Tahun 2013 tentang Pengelolaan Limbah Radioaktif. ​Kegiatan ...
Baca selengkapnya


Pertemuan BAPETEN dengan Trade Commissioner Embassy of Canada

12 Agustus 2024 | Berita BAPETEN

BAPETEN melalui Pusat Pengkajian Sistem dan Teknologi Pengawasan Instalasi dan Bahan Nuklir (P2STPIBN) menerima kunjungan dari Commissioner Embassy of Canada yang diwakili oleh Meena Bhullar Head of Commercial Section of Canadian Embassy dan Francis Despatris Second Secretary (commercial) and Trade Commissioner pada Senin, 12 Agustus 2024 di BAPETEN.
Baca selengkapnya


Pembinaan Peraturan Perundang-undangan Bidang Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif kepada Pemangku Kepentingan Pengguna Iradiator dengan Pembangkit Radiasi Pengion

09 Agustus 2024 | Berita BAPETEN

Direktorat Pengaturan Pengawasan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DP2FRZR) BAPETEN kembali menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Peraturan Perundang-undangan Bidang Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif kepada para pemangku kepentingan pada 9 Agustus 2024 secara daring, khususnya bagi pengguna iradiator dengan pembangkit radiasi pengion. Kegiatan ini merupakan bagian dari pelaksanaan Reformasi Birokrasi Tematik Pengentasan Kemiskinan.
Baca selengkapnya


Pelaksanaan Pengawasan Surveilan ke Balai Pengamanan Alat dan Fasilitas Kesehatan (BPAFK) Surakarta sebagai Lembaga Uji Kesesuaian

09 Agustus 2024 | Berita BAPETEN

Sebagai implementasi persyaratan KBLI 71202 pada Peraturan BAPETEN No. 3 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan Usaha dan Standar Produk pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Ketenaganukliran, Peraturan BAPETEN No. 1 Tahun 2022 tentang Penatalaksanaan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Sektor Ketenaganukliran, dan Peraturan BAPETEN No. 2 tahun 2018 tentang Uji Kesesuaian Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik dan Intervensional, ...
Baca selengkapnya


Studi Banding Layanan Perizinan ke DPMPTSP Kabupaten Sragen, Jawa Tengah

08 Agustus 2024 | Berita BAPETEN

Kamis, 8 Agustus 2024 BAPETEN melalui Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DPFRZR) melakukan Kunjungan Kerja ke Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sragen, Jawa Tengah dalam rangka studi banding/benchmarking penyelenggaraan pelayanan publik dengan tujuan utamanya untuk meningkatkan kualitas pelayanan perizinan pemanfaatan sumber radiasi pengion BAPETEN.
Baca selengkapnya


Tautan BAPETEN

mkananmenu_2024-02-26-145126.png
mkananmenu_2021-04-19-125003.png
mkananmenu_2021-04-19-125235.png
mkananmenu_2021-08-25-114254.png
mkananmenu_2024-03-25-135103.png
mkananmenu_2024-05-15-171035.jpeg

Feedback

GPR Kominfo

Video

Tautan Internasional

Tautan LPNK