Banner BAPETEN
Pelantikan Pejabat Es III dan IV Di Lingkungan BAPETEN
Kembali 22 Februari 2012 | Berita BAPETEN

(Jakarta,BAPETEN) 

bdi_220212032247.jpgPerubahan adalah sebuah keniscayaan. Tatanan dunia berubah dari waktu ke waktu. Segala yang berubah itu membawa konsekuensi bentuk. Lain dari keadaannya semula. Hakikat yang dikehendaki dari perubahan adalah menuju fase yang lebih baik.

Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Bapeten Nomor 055/K/II/2012, tanggal 21 Pebruari 2012, diadakan acara Pelantikan Pejabat Struktural Eselon III dan IV BAPETEN, di Ruang Auditorium BAPETEN, Rabu (22/02/12) siang. Acara dipimpin oleh Kepala BAPETEN Dr. As Natio Lasman, disaksikan oleh Deputi Pengkajian Keselamatan Nuklir Khoirul Huda, Deputi Perizinan dan Inspeksi Martua Sinaga dan Sekretaris Utama Dr. Mohammad Dani, dihadiri pula pejabat eselon II, III, IV dan pengurus Dharma Wanita Persatuan BAPETEN.
imgkontenimgkonten
Dalam sambutan pembukaannya, Kepala BAPETEN Dr. As Natio Lasman menyampaikan ”Pergantian pejabat dalam suatu Lembaga pemerintah, merupakan hal yang biasa dilaksanakan guna terus mengoptimalkan sumberdayanya, agar tercapai peningkatan kinerja. Diharapkan, bahwa secara keseluruhan komposisi pejabat struktural ini mampu menyelesaikan berbagai tatangan Lembaga dalam melaksanakan tugas pengawasan terhadap pemanfaatan tenaga nuklir di Tanah Air, sehingga tugas ini dapat dilaksanakan dengan baik dan benar.”
“Budaya untuk komunikasi yang konstruktif harus terus dilaksanakan dan dikembangkan sehingga dapat dicapai birokrasi yang bersih, efisien, efektif, produktif, transparan, melayani masyarakat dan akuntabel dalam melaksanakan tugas pengawasan pemanfaatan tenaga nuklir di tanah air.”tegasnya.
imgkontenimgkonten

Berdasarkan SK Kepala Bapeten Nomor 055/K/II/2012, tanggal 21 Pebruari 2012, Pejabat yang dilantik adalah :

 

 

 No.

NAMA/NIP

JABATAN/ESELON

LAMA

BARU

1.                   

Dra. Taruniyati Handayani, M.Sc

NIP. 19660531 199103 2 001

Kepala Subdirektorat

Pengaturan Reaktor Non Daya

Eselon III.a

Kepala Balai Pendidikan dan Pelatihan

Eselon III.a

2.                   

Drs. Amil Mardha, M.Eng.

NIP. 19610729 198403 1 001

Kepala Subdirektorat

Pengaturan Reaktor Daya

Eselon III.a

Kepala Subdirektorat Pengaturan Reaktor Non Daya

Eselon III.a

3.                   

Ir. Yanuar Wahyu Wibowo, M.Sc

NIP. 19670114 19920 3 1002

Kepala Subdirektorat

Perizinan Reaktor dan Bahan Nuklir

Eselon III.a

Kepala Subdirektorat

Pengaturan Reaktor Daya

Eselon III.a

4.                   

Ir. Budi Rohman, M.Sc

NIP. 19631106 199009 1 001

Kepala Bidang

Pengkajian Reaktor Non Daya

Eselon III.a

Kepala Subdirektorat

Perizinan Reaktor dan Bahan Nuklir

Eselon III.a

5.                   

Drs. Togap Marpaung, PGD.

NIP. 19580618 198510 1 001

 

Kepala Subdirektorat

Pengaturan Kesehatan, Industri dan Penelitian

Eselon III.a

Kepala Bidang

Pengkajian Industri dan Penelitian

Eselon III.a

6.                   

Ishak, M.Si

NIP. 19700910 200012 1 002

 

Kepala Bidang

Pengkajian Industri dan Penelitian

Eselon III.a

Kepala Subdirektorat

Pengaturan Kesehatan, Industri dan Penelitian

Eselon III.a

7.                   

Ir. Lukman Hakim, M.Eng

NIP. 19671002 200012 1 001

 

-

Kepala Subdirektorat

Kesiapsiagaan Nuklir

Eselon III.a

8.                   

Urip Deni Susanto, SE, M.Si

NIP. 19601228 197911 1 001

Kepala Subbagian

Dokumentasi Ilmiah

Eselon IV.a

Kepala Subbagian

Tata Laksana

Eselon IV.a

 

9.                   

Bambang Sugiharto, SE, M.Si

NIP. 19640327 198503 1 002

Kepala Subbagian

Tata Laksana

Eselon IV.a

 

Kepala Subbagian

Rumah Tangga

Eselon IV.a

 

10.               

Sugeng Priatno, SE

NIP. 19660203 198901 1 001

Kepala Subbagian

Rumah Tangga

Eselon IV.a

 

Kepala Subbagian

Dokumentasi Ilmiah

Eselon IV.a

 

11.               

Ahmad Ciptadi Syuryavin, ST, MT

NIP. 19800430 200604 1 002

-

Kepala Seksi

Program dan Evaluasi

Eselon IV.a

 

imgkontenimgkonten

Sumber : Humas

BAPETEN Link

mkananmenu_2024-02-26-145126.png
mkananmenu_2021-04-19-125003.png
mkananmenu_2021-04-19-125235.png
mkananmenu_2021-08-25-114254.png
mkananmenu_2024-03-25-135103.png
mkananmenu_2024-05-15-171035.jpeg

Feedback

GPR Kominfo

Video

International Links